Sabtu, 08 Maret 2014

Persimpangan

Aku berjalan di persimpangan. Tak tau arah, tak tau tujuan.
Jalan mana yang harus aku ambil?
Meski banyak petunjuk jalan. Tak smuanya benar. Kadang menyesatkan.
Dan aku tak mungkin pulang.
Setelah kutempuh medan yang tak mudah.
Aku tak mungki kembali,
Aku tak mungkin berbalik,
Aku tak ingin menoleh ke belakang.
Jalur yang telah aku tinggalkan.
Lalu kemana kakiku harus melangkah?
Entahlah.
Yang aku tahu hanya terus berjalan.
Sampai bertemu pada suatu senja yang indah.




0 komentar:

Posting Komentar